$type=ticker$count=12$cols=4$cate=0

Undang Asesor Berlisensi BNSP, DPD SPI Lampung Barat Gelar Diklat Jurnalistik

  Lampung Barat - CENTRAL PUBLIK. COM, Dewan Pimpinan Daerah (DPD), Solidaritas Pers Indonesia (SPI), Kabupaten Lampung Barat mengadakan Pen...

 




Lampung Barat - CENTRAL PUBLIK. COM, Dewan Pimpinan Daerah (DPD), Solidaritas Pers Indonesia (SPI), Kabupaten Lampung Barat mengadakan Pendidikan dan Pelatihan (Diklat) Jurnalistik, acara dilaksanakan di ruang Kantor Sekretariat DPD SPI, bertempat di Kelurahan Fajar Bulan, Kecamatan Way Tenong, Kabupaten Lampung Barat, Jum'at (10/03/2023).


Hadir sebagai narasumber, Wesly H Sihombing Asesor Berlisensi Badan Nasional Sertifikasi Profesi (BNSP) dari Jakarta yang menyampaikan materi dasar-dasar jurnalistik dan jenis-jenis berita. 


Wesley H Sihombing menjelaskan, bagaimana menjadi seorang penulis yang baik. Kode etik, Undang-Undang Pers menjadi acuan pelatihan jurnalistik ini.


Antusiasme peserta begitu tinggi, terbukti dengan banyaknya lontaran pertanyaan yang diajukan. Selain itu, simulasi pembuatan berita juga dilakukan di ruangan dengan wawancara narasumber dan seketika langsung ditulis untuk kemudian di presentasikan. Hal ini bertujuan untuk menguji pemahaman peserta tentang materi yang diberikan.


“ Pentingnya menulis berita yang baik dan benar untuk dibaca Masyarakat, Tulisan yang baik akan membawa dampak yang baik atau positif, sedangkan orang yang tidak baik akan menghasilkan tulisan yang tidak baik,” ujar Wesly.


Sementara itu, Ketua DPD SPI Kabupaten Lampung Barat, Adung menuturkan, pelatihan ini hadir untuk membantu para rekan-rekan dalam memahami jurnalisme yang sangat berguna dalam kehidupan sehari-hari.


Menurut Adung, sebagai seorang Wartawan, menulis berita merupakan kewajiban. tetapi apakah dalam menulis berita sudah sesuai dengan Pedoman Utama Ejaan Bahasa Indonesia (PUEBI) dan Kode Etik Jurnalistik (KEJ)?, ini yang harus diperhatikan. untuk itulah kegiatan ini dilakukan. 


" Sebagai konsumen informasi, pengetahuan jurnalistik juga dibutuhkan untuk memfilter dan mengkritisi informasi yang beredar di berbagai media. Mudah-mudahan pelatihan ini bisa lebih memotivasi kawan-kawan dalam menyampaikan informasi kepada masyarakat, dan memahami Kode Etik Profesi," tutupnya.


Usai kegiatan, acara dilanjutkan dengan memberikan piagam kepada rekan-rekan yang telah mengikuti Diklat Jurnalistik yang ditandatangani oleh Ketua Umum SPI, Suriani Siboro, Ketua Bidang Pembinaan Daerah DPW SPI Provinsi Lampung, Cecep Rusdiono, Ketua DPD SPI Lampung Barat dan Asesor berlisensi BNSP Wesly H Sihombing. 


Sumber: DPD SPI Lampung Barat

COMMENTS

[HOT NEWS]$type=slider$snippet=hide$cate=0

Nama

Duri,2,Ekonomi,14,Hukum,28,Jambi,4,Kampar,10,Kesehatan,6,Nasional,43,Pekanbaru,34,
ltr
item
central publik: Undang Asesor Berlisensi BNSP, DPD SPI Lampung Barat Gelar Diklat Jurnalistik
Undang Asesor Berlisensi BNSP, DPD SPI Lampung Barat Gelar Diklat Jurnalistik
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiMHGnqZHh55lBDFSe-NYOFwjMr4ZaGlW3IWVTbG2gWaYscmg5mAaWxHYiUmM0lWH31uiQ9CgQJSc2UOkRKQBWGqa07iaTjzerPqn6RQWwvdZyqtyiayePitTslJVx3mVe4uBMg2tIktbGzvakZ0BsKM3AV4uu7CnbaaCRO9UcYw960o1Is_3reiakRpw/s320/GridArt_20230310_223809310.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiMHGnqZHh55lBDFSe-NYOFwjMr4ZaGlW3IWVTbG2gWaYscmg5mAaWxHYiUmM0lWH31uiQ9CgQJSc2UOkRKQBWGqa07iaTjzerPqn6RQWwvdZyqtyiayePitTslJVx3mVe4uBMg2tIktbGzvakZ0BsKM3AV4uu7CnbaaCRO9UcYw960o1Is_3reiakRpw/s72-c/GridArt_20230310_223809310.jpg
central publik
https://www.centralpublik.com/2023/03/undang-asesor-berlisensi-bnsp-dpd-spi.html
https://www.centralpublik.com/
https://www.centralpublik.com/
https://www.centralpublik.com/2023/03/undang-asesor-berlisensi-bnsp-dpd-spi.html
true
2780326697590592498
UTF-8
Loaded All Posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy