--> Meredam Karhutla di Riau: Kolaborasi dan Edukasi untuk Lingkungan yang Lebih Baik" | central publik

$type=ticker$count=12$cols=4$cate=0

Meredam Karhutla di Riau: Kolaborasi dan Edukasi untuk Lingkungan yang Lebih Baik"

Pekanbaru, - centralpublik.com. Forum Wartawan Lingkungan Environment Riau (Fowler) menyelenggarakan seminar lingkungan dengan tema "Me...


Pekanbaru, - centralpublik.com.

Forum Wartawan Lingkungan Environment Riau (Fowler) menyelenggarakan seminar lingkungan dengan tema "Meredam Karhutla di Riau: Sinergi Penegakkan Hukum, Gerakan Masyarakat dan Reportase Hijau Menuju Riau Bebas Asap" di Balai Serindit, Gedung Daerah Provinsi Riau, Khamis (30 Oktober 2025) 


Acara ini dihadiri oleh Gubernur Riau,  Abdul Wahid diwakilkan oleh Kepala Dinas Lingkungan Hidup dan Kehutanan (DLHK) Provinsi Riau adalah Embi Yarman, S.Hut, T.MP turut Hadir Juga Agus suryoko SH MH, Katim Substansi  Penegakan Hukum (Gakkum)/ PPNS DLHK, Bunyana, Pencegahan dan Penanggulangan Kebakaran Hutan Provinsi Riau, Kapolda Riau, Irjen. Pol. Herry Heryawan yang diwakilkan Oleh Direktur Reserse Kriminal Umum (Dirkrimum)Polda Riau, Kombes Pol Asep Darmawan, S.H., S.I.K.dan  Anggota Dewan Provinsi Riau, H. Abdullah, M.Pd, Perwakilan Korem 031 Wira Bima, Pembina Fowler, Prof Dr Ir H Tengku Dahril, MSc, Dr. Ragil Ibnu Hajar, S.H., M.Kn dan Para Undangan Perwakilan Organisasi Media, LSM, Mahasiswa Dari Beberapa Perguruan Tinggi Baik Negeri Maupun Swasta. 


Seminar ini bertujuan untuk meningkatkan kesadaran masyarakat akan pentingnya menjaga lingkungan dan mencegah kebakaran hutan dan lahan (Karhutla) di Riau. Selain itu, seminar ini juga membahas tentang sinergi antara pemerintah, masyarakat, dan media dalam penegakkan hukum dan gerakan masyarakat untuk mencegah Karhutla.


Dalam sambutannya, Ketua Umum Fowler, Jon Hendri SH menekankan pentingnya peran aktif masyarakat dalam mencegah Karhutla. "Kita harus bekerja sama untuk menjaga lingkungan dan mencegah Karhutla. Masyarakat harus diberikan edukasi dan kesadaran akan pentingnya menjaga lingkungan," ujarnya.


"Peristiwa Tahun 2014 Lalu adalah Masa Kelam Riau saat itu, Riau darurat Asap yang membuat Porak Poranda Riau dan Melumpuhkan Kegiatan Sehari-hari dan Udara sangat Buruk dengan visibilt hanyab2 meter yang membuat gangguan penyakit paru, tentunya seminar hari ini mengajak Pemerintah, polda dan Wartawan Yang tergabung dalam Fowler untuk mengedukasi masyarakat, sehingga peristiwa kelam lalu tidak terulang lagi", ucap jon


Sementara itu, perwakilan dari Polda Riau menambahkan bahwa penegakkan hukum terhadap pelaku Karhutla akan terus dilakukan. "Kita tidak akan tolerir terhadap pelaku Karhutla. Kita akan terus melakukan penegakkan hukum untuk memberikan efek jera," katanya.


Seminar ini juga menampilkan diskusi panel yang membahas tentang strategi pencegahan Karhutla dan peran media dalam meningkatkan kesadaran masyarakat. Fowler berharap seminar ini dapat menjadi langkah awal untuk meningkatkan kesadaran masyarakat dan pemerintah dalam menjaga lingkungan dan mencegah Karhutla di Riau.(SB) 

COMMENTS

[HOT NEWS]$type=slider$snippet=hide$cate=0

Nama

Duri,2,Ekonomi,14,Hukum,28,Jambi,4,Kampar,10,Kesehatan,6,Nasional,43,Pekanbaru,34,
ltr
item
central publik: Meredam Karhutla di Riau: Kolaborasi dan Edukasi untuk Lingkungan yang Lebih Baik"
Meredam Karhutla di Riau: Kolaborasi dan Edukasi untuk Lingkungan yang Lebih Baik"
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEg0LuYlsRHbP1g7jjjZAm7JeagUsK2BJi18MbhbkQaULTB-ShkJ_5P9sVf3DaShlb6O-sb05F_SWaKHeDJop06FHu0AfHZJ9TIHRDp19NrCYbnqm1vikco7PYcuLiseDL1VK-Gf3aoQlFLcArxPSGWx_R0OvHPC6OVAHbultP41NDhHUG7gVejmZl3aqRtX/s320/IMG-20251030-WA0262.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEg0LuYlsRHbP1g7jjjZAm7JeagUsK2BJi18MbhbkQaULTB-ShkJ_5P9sVf3DaShlb6O-sb05F_SWaKHeDJop06FHu0AfHZJ9TIHRDp19NrCYbnqm1vikco7PYcuLiseDL1VK-Gf3aoQlFLcArxPSGWx_R0OvHPC6OVAHbultP41NDhHUG7gVejmZl3aqRtX/s72-c/IMG-20251030-WA0262.jpg
central publik
https://www.centralpublik.com/2025/10/meredam-karhutla-di-riau-kolaborasi-dan.html
https://www.centralpublik.com/
https://www.centralpublik.com/
https://www.centralpublik.com/2025/10/meredam-karhutla-di-riau-kolaborasi-dan.html
true
2780326697590592498
UTF-8
Loaded All Posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy